Presiden Jokowi muncul ke publik dengan penampilan baru berkumis tipis setelah sembuh dari alergi kulit. Ia menanggapi gugatan ijazah Gibran dengan santai.
Presiden RI ke-7 Joko Widodo yang juga ayah Wakil Presiden, Gibran Rakabuming Raka, menjelaskan alasannya dulu menyekolahkan putra bungsunya itu ke luar negeri.
Ahmad Ali, Ketua Harian DPP PSI, bertemu Jokowi untuk meminta nasihat pasca pelantikan. Ia menegaskan dukungan PSI terhadap pemerintahan Prabowo-Gibran.
PSM buka suara terkait sanksi larangan transfer pemain selama tiga periode oleh FIFA. PSM berjanji akan menyelesaikan sengketa yang berimbas dari sanksi itu.
Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep melantik Dian Sandi Utama sebagai pengurus DPP periode 2025-2030. Dian siap bekerja untuk membawa PSI menembus parlemen.
Sekjen PDI Perjuangan, Hasto Kristiyanto, divonis 3,5 tahun penjara dalam kasus suap mantan komisioner KPU Wahyu Setiawan. Begini respons Jokowi soal vonis itu.