Nikita Mirzani melalui kuasa hukumnya mengeluhkan sakit bagian belakang yang dirasakannya. Hakim meminta Nikita memberitahukan pihak Rutan untuk pengobatan.
Ketua Majelis Hakim di PN Medan Khamozaro Waruwu menjelaskan soal rencana pemanggilan Gusbu Bobby Nasution sebagai saksi dalam sidang korupsi proyek jalan
Majelis hakim menolak permohonan JPU membacakan keterangan istri dua terdakwa kasus dugaan suap vonis lepas perkara minyak goreng (migor) di persidangan.
Mencuat isu dugaan ijazah palsu hakim MK Arsul Sani. Isu tersebut diungkap Aliansi Masyarakat Pemerhati Konstitusi (AMPK) yang mengadukan ke Bareskrim Polri.