Naik KRL menjadi pilihan utama bagi banyak orang yang tinggal atau bekerja di wilayah Jabodetabek, termasuk jalur Cikarang yang kini semakin ramai digunakan.
PT KAI Commuter tidak akan membeli kereta bekas lagi. Dalam perayaan 100 tahun KRL, mereka memperkenalkan kereta baru buatan dalam negeri dan luar negeri.
Selama Ramadan 2025, pihak KRL, MRT, Transjakarta hingga LRT mempersilakan penumpang untuk melakukan buka puasa saat di perjalanan. Simak aturan yang berlaku!
Kemenhub dan Pemprov Jabar rencanakan elektrifikasi jalur kereta Padalarang-Cicalengka, selesai 2027. Diharapkan jadi solusi transportasi publik lebih baik.
Kementerian Perhubungan bersama KAI berencana melakukan pengadaan 30 rangkaian kereta (train set) baru untuk memperkuat layanan KRL Commuter Line Jabodetabek.