Pedagang di bawah Jembatan Ampera, Palembang, meraup cuan saat tahun baru 2026. Stan permainan dan kuliner ramai pengunjung, meski ada imbauan pemerintah.
Warga Palembang merayakan tahun baru 2026 di Kambang Iwak dan Jembatan Ampera. Kembang api menghiasi malam, dengan banyak keluarga berkumpul untuk merayakan.
Ribuan warga memadati Taman Sangkareang, Mataram, merayakan tahun baru secara mandiri meski perayaan resmi ditiadakan. Suasana ramai dan penuh harapan.
Warga Kota Medan tetap memadati Lapangan Merdeka, meski pada pergantian tahun kali ini tak ada pesta kembang api. Warga mulai berdatangan sejak pukul 21.00 WIB.
Berita menarik di Jawa Barat: Atalia hadir di sidang cerai Ridwan Kamil, pos tol jadi ruang bersalin, dan kebakaran Pasar Lemahabang. Simak selengkapnya!
Jakarta diguyur hujan malam ini. Warga tetap ramai menanti malam pergantian tahun di kawasan Monumen Nasional (Monas) dan Bundaran Hotel Indonesia (HI).