Wapres Gibran sidak ke SPBU di Bengkulu yang terdampak kelangkaan BBM. Ia minta SPBU buka 24 jam dan jelaskan penyebab kelangkaan akibat pendangkalan dermaga.
Gubernur Bengkulu Helmi Hasan meminta pengelola wisata meningkatkan pengawasan dan meminta agar pengelola wisata memberikan tanda peringatan bagi pengunjung.