Citayam belakangan viral karena para remajanya kerap nongkrong di sekitar Stasiun Sudirman. Keberadaan para remaja ini disinggung Gubernur DKI Anies Baswedan.
Anies menyinggung soal warga Citayam turut datang ke Jakarta merasakan ruang ketiga sudut Ibu Kota. Menanggapi hal tersebut, Camat Tajur Halang merasa senang.
Pandemi Covid-19 jadi momen kelompok intoleransi dan radikal dalam membangun narasi untuk mendelegitimasi pemerintahan di berbagai negara termasuk Indonesia.