Surat menyurat menjadi metode tersendiri untuk tukar informasi. Selain wajib mengetahui alamat yang dituju, pengirim juga biasanya memakai cara melipat kertas.
Bobo telah terbit selama 50 tahun dan menemani masa kecil masyarakat Indonesia. Karenanya, pameran Bobo yang digelar berhasil menggaet lintas generasi.
Disney memiliki segudang koleksi series kartun yang menjadi tayangan favorit anak kecil di seluruh dunia. Berikut series Disney yang hadir di tahun 2000-an.