BNI memperluas dukungan untuk UMKM berorientasi ekspor melalui program BNI Xpora. Pelatihan di Gorontalo fokus pada regulasi dan strategi pemasaran global.
Dinas Koperasi dan UKM Jatim menggelar literasi izin edar produk pangan. Kegiatan ini bertujuan meningkatkan pemahaman perizinan dan daya saing produk.