Saham PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO) kembali melemah pagi ini. Saham GoTo turun Rp 1 (1,12%) ke level Rp 88 per saham saat perdagangan saham dibuka.
Sebuah video di TikTok memperlihatkan kejadian haru yang menimpa driver ojek online. Driver itu mengalami kecelakaan saat mengantar pesanan makanan pelanggan.