Pemimpin Wagner yang pro-Kremlin, atau biasa disebut tentara bayaran Rusia, menuduh unit pasukan Moskow kabur dari posisinya di dekat Bakhmut, Ukraina.
Seorang bocah laki-laki Palestina berusia 5 tahun meninggal setelah dia mengalami serangan panik (panic attack) yang parah akibat serangan udara Israel di Gaza.
Seorang wanita dalam sidang gugatan sipil di New York, AS, menuduh mantan Presiden Donald Trump telah melakukan penyerangan seksual terhadap dirinya di pesawat.