Mahkamah Agung menolak banding Moon Taeil atas vonis 3,5 tahun penjara terkait kasus pemerkosaan. Dia dan dua temannya juga harus menjalani rehabilitasi.
SM Entertainment telah mengeluarkan Taeil dari NCT karena Taeil tersandung skandal kejahatan seksual. Lalu, seberapa besar dampak kasus ini terhadap agensi?
Taeil dikeluarkan dari NCT oleh SM Entertainment karena tengah diselidiki terkait kasus kejahatan seksual. Pihak kepolisian Bangbae Seoul angkat bicara.
Seorang penggemar Taeyong NCT menjadi sorotan karena berkeliling Korea Selatan untuk mempromosikan lagunya. Dia akhirnya didatangi kakak dan manajer Taeyong.