Dua dokter influencer, Doktif dan Richard Lee, terlibat sengketa hukum. Keduanya jadi tersangka terkait dugaan pencemaran nama baik dan pelanggaran kesehatan.
Polisi menetapkan dokter Richard Lee sebagai tersangka pelanggaran kesehatan setelah laporan dari Dokter Detektif. Kasus ini melibatkan saling lapor keduanya.
Kasubbid Penmas Bidhumas Polda Metro Jaya Kombes Reonald Simanjuntak menginformasikan jika Richard Lee akan menjalani pemeriksaan lanjutan pada 19 Januari 2026.
Dr Richard Lee diperiksa polisi hingga tengah malam dengan 73 pertanyaan terkait dugaan pelanggaran kesehatan. Pemeriksaan lanjutan akan dilakukan pekan depan.