detikBali
Glazer Akhirnya Jual Manchester United!
Manchester United akhirnya bakal dijual. Ini setelah keluarga Glazer mengumumkan bersedia melepas klub yang dikuasai sejak 2005 silam itu.
Rabu, 23 Nov 2022 07:43 WIB







































