Arus balik di Terminal Kampung Rambutan lengang pada hari ini. Tercatat 7 ribu penumpang telah tiba di Terminal Kampung Rambutan hingga siang hari tadi.
Polres Metro Jakarta Timur melakukan patroli di Taman Mini Indonesia Indah (TMII). Patroli dilakukan untuk menjamin keamanan pengunjung selama libur Lebaran.
Stasiun Senen terlihat ramai dipadati penumpang kereta api dari berbagai tujuan. Ada seorang warga bernama Aryo (28) mengaku baru mudik di h+6 Lebaran.
Bakso menjadi favorit saat Lebaran. Temukan 5 rekomendasi warung bakso terbaik di Cirebon, lengkap dengan lokasi dan harga. Nikmati cita rasa yang menggoda!