Italia vs Israel di Kualifikasi Piala Dunia 2026 terancam batal digelar. Publik mendesak laga ini untuk tak digelar sebagai bentukan kecaman ke Israel.
Napoli melaju ke perempatfinal Coppa Italia dengan menyingkirkan Cagliari. Pasukan Antonio Conte menang adu penalti setelah bermain imbang 1-1 di waktu normal.
Mantan pelatih Inter Milan Andre Stramaccioni tak khawatir Lautaro Martinez dkk tercecer dari Napoli dalam persaingan Scudetto. Soalnya kompetisi masih panjang.
Matias Soule dikabarkan terbuka dengan opsi memperkuat Italia jika tak kunjung mendapat panggilan Argentina. Hal itu diungkapkan agennya, Martin Guastadisegno.
Restoran baru Salt Bae jadi sorotan usai dibuka di Milan, Italia. Tak disangka, seorang legenda sepakbola Italia datang menikmati menu khas chef yang viral ini.
Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Eropa sedikit lagi tuntas. Dipastikan ada 16 tim akan lanjut ke babak playoff termasuk Italia dan Turki. Bagaimana formatnya?
Timnas Italia susah payah menaklukkan Israel dalam duel yang diwarnai sembilan gol. Pelatih Gli Azzurri, Gennaro Gattuso, mengakui laga ini yang paling gila.