Perdana Menteri Malaysia Anwar Ibrahim mengucapkan belasungkawa atas meninggalnya Tanri Abeng. Anwar Ibrahim mengenang sosok Tanri Abeng sebagai sahabatnya.
Prabowo sukses menjalani operasi berisiko tinggi terhadap kaki kirinya. PM Malaysia Anwar Ibrahim memberi ucapan selamat kepada Presiden RI terpilih tersebut.