Model cantik Vera Kravtsova tertipu agen hingga berakhir diculik di Myanmar. Sempat dipaksa sindikat online scam, Vera akhirnya dibunuh lalu organ tubuh dijual.
Wacana pemenuhan hak biologis narapidana digulirkan, dengan Lapas Sukamiskin sebagai percontohan. Diskusi melibatkan akademisi dan mantan napi untuk regulasi.
AS menambah hadiah uang untuk penangkapan Presiden Venezuela, Nicolas Maduro, yang menghadapi dakwaan perdagangan narkoba menjadi US$ 50 juta (Rp 815 miliar).
Ellie Goldstein, model dengan down syndrome, mencetak sejarah di British Vogue dan aktif di komunitas sosial. Kini, ia bergabung di acara Strictly Come Dancing.