Partai NasDem memilih Anies Baswedan menjadi Capres 2024. Sementara itu PSI memilih Ganjar Pranowo. Lalu, bagaimana kekuatan keduanya via lembaga survei?
PSI mengusung Gubernur DKI Jawa Tengah Ganjar Pranowo sebagai capres 2024 berdasarkan hasil rembuk rakyat. Grace Natalie mengklaim Ganjar mengetahui hal itu.
KPU melaporkan 20 parpol lolos verifikasi administrasi tahap kedua perbaikan dokumen calon peserta Pemilu 2024. Sementara itu, empat parpol tidak lolos.