Frangki Kogoya, warga Jayawijaya, Papua, diduga tewas dianiaya oknum TNI. Pomdam XVII/Cenderawasih amankan pelaku dan proses penyelidikan sedang berlangsung.
KPK buka suara usai menghadirkan penyidik dan penyelidiknya sebagai saksi di sidang kasus Hasto. KPK menegaskan penyidik dan penyelidik merupakan saksi fakta.