Electronic Arts akhirnya resmi merilis game sepak bola terbarunya yang kini berjudul FC 24, game pertama mereka setelah pisah dan meninggalkan nama FIFA.
Babak reguler season MPL ID S12 segera berakhir. Nah kira-kira apa ya hero langganan pick dan ban selama babak ini berlangsung? Yuk simak penjelasannya.
Sidang perdana perkara pembunuhan Mahasiswa Ubaya Angeline Nathania bergulir. Roy terdakwa dijerata dengan Pasal 340 Kuhp tentang pembunuhan berencana.