detikNews
Presiden Arema FC Diperiksa 5 Jam soal Kanjuruhan, Ini Penjelasannya
Presiden Arema FC Gilang Widya Pramana telah diperiksa di Ditreskrimum Polda Jatim. Gilang mengatakan posisinya sebagai sponsor dan investor di Arema.
Kamis, 27 Okt 2022 22:16 WIB







































