Wali Kota Medan Bobby Nasution berencana maju di Pemilihan Gubernur (Pilgub) Sumatera Utara tahun ini. Projo pun mendukung Bobby untuk maju di Pilgub Sumut.
Bobby Nasution menyebut tetap ingin mengambil formulir Pilgubsu melalui PDIP walau sudah di-blacklist. PDIP Sumut harap Bobby tidak menyia-nyiakan waktu.
PDI Perjuangan meminta Bobby Nasution untuk sadar diri walaupun tak melarang hanya sekadar mengambil formulir pendaftaran. Sebab, Bobby sudah di-blacklist PDIP.
Bobby Nasution mengaku bakal tetap mengambil formulir pendaftaran bakal calon Gubsu ke PDIP meski telah di-blacklist. Ia mengaku akan menjalin komunikasi.
Wali Kota Medan Bobby Nasution membantah kedatangan Jokowi ke Medan saat Lebaran guna cawe-cawe Pilgubsu. Ia menyebut Jokowi ke Medan untuk melihat cucunya.