Kepelatihan Igor Tudor di Juventus berpeluang berakhir jauh lebih cepat. Tudor dikabarkan akan diberhentikan setelah laga melawan Udinese, tengah pekan ini.
Thom Haye absen di laga Persib vs Selangor. Ia bahkan tidak ada dalam daftar susunan pemain (DSP). Ini penyebab Thom Haye absen di laga Persib vs Selangor.