detikFinance
Sukses Gelar Satgas Nataru, Pertamina Bersiap Hadapi Ramadan 1447 Hijriah
PT Pertamina menutup Satgas Nataru 2025-2026 dengan sukses. Persiapan matang untuk Satgas Ramadan 1447 H akan memperkuat layanan energi di Indonesia.
Senin, 19 Jan 2026 15:21 WIB







































