Polisi Serbia mengatakan menangkap 13 orang yang diduga sebagai pemimpin kartel narkoba Balkan. Mereka diduga menyelundupkan berton-ton kokain dari ke Eropa.
Pemain senior AS Roma Nemanja Matic senang karena mantan klubnya, Manchester United, membaik bersama Erik ten Hag. Dia yakin, MU akan kompetitif di musim depan.
Menteri Pendidikan Serbia Branko Ruzic mengundurkan diri atas pembantaian pekan lalu di sebuah sekolah yang menewaskan 8 anak dan seorang penjaga keamanan.
Eks striker Lazio Miroslav Klose heran dengan keputusan Sergej Milinkovic-Savic untuk pindah ke Arab Saudi. Menurutnya ini terlalu dini buat Milinkovic-Savic.