PKS resmi menunjuk Sukamta menjadi Wakil Ketua Komisi I DPR RI. Hal ini menindaklanjuti perubahan tugas dari Ahmad Heryawan (Aher) ke Komisi II DPR RI.
Pimpinan DPR menegaskan belum ada rencana revisi UU Pilkada. Pertemuan membahas wacana pemilihan kepala daerah oleh DPRD tidak akan dilakukan dalam waktu dekat.
Termasuk unsur legislatif, anggota DPR RI dipilih melalui pemilihan umum. Berapa jumlah anggota DPR RI 2025? Cek daftar komisi dan tugasnya di sini yuk!