Presiden dan Wakil Presiden terpilih Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka akan dilantik Minggu (20/10). Berikut pesan Gubernur DIY Sri Sultan HB X.
Kemenperin siap blokir iPhone 16 yang dijual di Indonesia. Kemenperin juga akan memproses secara hukum pihak yang mengiklankan iPhone 16 di online marketplace.
Sebagian aplikasi ponsel berisiko mengakibatkan boros baterai karena perlu energi yang sangat besar. Detikers bisa mengeceknya lewat fungsi pegecekan baterai.
Ketua Komisi X DPR Fraksi Golkar Hetifah Sjaifudian menanggapi kasus uang palsu di perpustakaan kampus Universitas Islam Negeri (UIN) Alauddin Makassar.