Sebelum menjerat Harvey, kejaksaan lebih dulu menetapkan Helena Lim jadi tersangka. Dari rumahnya disita duit miliaran jumlahnya serta brankas berisi perhiasan.
Kejagung kembali merampas aset terkait kasus korupsi dan TPPU Jiwasraya terpidana Benny Tjokrosaputro. Terbaru, Kejaksaan menyita rumah mewah di New Zealand.
Kejagung melelang 6 tas Hermes yang disita eksekusi dari istri Benny Tjokrosaputro terkait kasus korupsi dan TPPU Jiwasraya. Hasilnya laku Rp 600 juta.
Vonis Pinangki disunat 5 hakim tinggi, yakni Muhammad Yusuf, Haryono, Singgih Budi Prakoso, Lafat Akbar, dan Reny Halida Ilham Malik. Bagaimana rekam jejaknya?