Wali Kota Palu, Hadianto Rasyid, menyayangkan kepemimpinan wasit laga sepakbola PON XXI antara Aceh Vs Sulteng. Ia akan melayangkan protes ke PSSI Pusat.
Wali Kota Palu Hadianto Rasyid menyoroti wasit pertandingan sepakbola Aceh versus Sulteng dalam PON XXI tidak fair. Hadianto akan menyampaikan protes ke PSSI.
Asprov PSSI Sulteng akan protes ke PSSI Pusat terkait kepemimpinan wasit yang dianggap unfair di laga PON XXI. Tim Sulteng memilih WO setelah 3 kartu merah.
Pemkab Bone memastikan pembangunan Rumah Adat Bola Soba ditunda hingga 2025, dengan anggaran Rp 20 miliar direfocusing. Proyek terhambat akibat kayu tenggelam.