Situasi politik Pilwalkot Makassar 2024 diproyeksi semakin dinamis usai putusan MK. Berikut penjelasan terkait peta kekuatan poros di Pilwali Makassar.
HNW berharap semua pihak dapat bertindak sesuai kewenangan terkait Pilkada Serentak 2024. Dengan begitu, Pilkada bisa dilaksanakan sesuai dengan prinsip Pemilu.
Reza Arap turun ke jalan, membagikan logistik makanan Jepang untuk para demonstran di depan kantor KPU RI, Jumat kemarin. Aksinya banjir pujian dari netizen.