Pantjoran PIK adalah salah satu surga kuliner di Jakarta Utara. Mampir ke sini, kamu bisa mencicipi ragam kuliner peranakan enak yang tersedia di 5 tempat ini.
Restoran ini menawarkan hidangan khas Turki yang kaya akan rempah. Ada domba guling yang empuk hingga baklava yang manis legit racikan chef Turki asli.
Jika biasanya anak-anak lebih suka bermain dengan temannya, berbeda dengan dua anak. Mereka lebih memilih membantu orangtuanya membuat pangsit untuk dijual.
Peringatan cap go meh jatuh pada hari Minggu (5/2). Sajian spesial lontong cap go meh bisa dibuat sendiri. Berikut 5 resep lauk utama yang mudah dibuat sendiri.
Setelah belanja aneka keperluan, pengunjung Pasar Kebayoran Lama bisa mencicipi racikan soto ayam legendaris sejak 1987. Ada juga penjual jamu bubuk di sini.