Masa depan Marcus Rashford di Manchester United terancam setelah dicoret pelatih Ruben Amorim. Spekulasi klub baru mulai muncul, termasuk tim top Eropa.
Ruben Amorim tak masalah Manchester United tersingkir dari Carabao Cup. Fokusnya hanya satu, yakni membawa Setan Merah menjuarai Premier League di masa depan.