Penertiban truk ODOL dan muatan kapal di Pelabuhan Tanjung Perak Surabaya mulai diberlakukan. Langkah ini untuk tingkatkan keselamatan pelayaran dan cegah laka.
PT Bumi Andalas Permai mendukung UMKM Jati Makmur dengan bantuan peralatan dan dana. Program CSR ini bertujuan meningkatkan kemandirian ekonomi masyarakat desa.
Petugas gabungan menggagalkan penyelundupan 1.260 burung dilindungi di Pelabuhan Lorens Say Maumere. Burung akan dilepasliarkan untuk meningkatkan populasi.