Menko Bidang Pangan Zulkifli Hasan buka suara soal dirinya yang disalahkan terkait bencana banjir di Aceh, Sumut, Sumbar, termasuk di Malaysia dan Thailand.
Para ahli mengumumkan 14 zona megathrust di Indonesia. Dalam Peta Sumber dan Bahaya Gempa Indonesia tahun 2024, potensi terbesarnya menyentuh angka M 9,2.
Prabowo meminta pasien darurat yang terdampak bencana Aceh bisa dievakuasi secara langsung dengan helikopter. Diharapkan pasien bisa cepat dibawa ke RS.
Lintasarta, melalui AI Factory, memberikan dukungan infrastruktur digital dan bantuan kemanusiaan di Aceh dan Sumut, memastikan konektivitas saat bencana
Banjir besar Sumatra 2025 mengajarkan pentingnya tanggung jawab negara. Penanganan bencana harus fokus pada keselamatan rakyat, bukan label administratif.
Pemkot Bogor menggelar apel solidaritas bencana Sumatera. Pemkot menyiapkan dana Rp 1 M serta hasil penggalangan dana dari ASN Kota Bogor untuk korban bencana