detikJatim
Fernando Valente Sebut Kekompakan Tim Taktik Kunci Arema FC Kalahkan Lawan
Pelatih Arema FC Fernando Valente membeberkan kunci kesuksesan sebuah tim dalam bermain bola. Kekompakan tim merupakan taktik jitu untuk mengalahkan lawan.
Kamis, 05 Okt 2023 16:43 WIB







































