Masakan khas Minang menjadi comfort food yang disukai banyak orang. Punya area makan yang besar, tempat makan ini cocok untuk dikunjungi bersama keluarga.
Beli bacang di salah satu toko kue di Jakarta Selatan, netizen ini kaget karena harganya Rp 35.000 per buah. Ternyata banyak harga bacang yang lebih mahal.
Selain wisata pantai, di Pangandaran kamu juga bisa wisata kuliner. Kalau mau cicip yang legendaris, mampirlah ke Sate Galunggung yang sudah ada sejak 1976 ini.
Di kawasan Slipi ada rumah makan Padang yang legendaris. Sudah hadir sejak 42 tahun silam, begini kenikmatan dendeng hingga rendangnya yang empuk berempah.
Tak kalah enak dari kedai bakmi tradisional legendaris. Ada beberapa tempat makan bakmi kekinian yang jadi incaran anak-anak muda di Jakarta Selatan (Jaksel).
Pasangan kakek nenek yang telah renta ini masih semangat berjualan batagor di Surabaya. Warungnya sepi pembeli hingga seorang netizen memborong batagornya.