Bandara Logan di Boston, Amerika Serikat kini punya program yang menarik. Para pelancong akan mendapatkan pengalaman yang menyenangkan dari program 'Bos Paws'.
Seorang wanita sempat membeli daging steak di resto cepat saji. Namun rasanya jauh dari ekspektasi karena menurutnya mirip seperti makanan anjing yang gosong.
Kepala Basarnas Mohammad Syafii mengungkap masih ada 553 orang hilang akibat banjir bandang di Sumatera. Operasi pencarian terus dilakukan dengan bantuan K9.
Dalam kesaksiannya di hadapan majelis hakim, warga Sumba Barat, Nusa Tenggara Timur (NTT) ini mengaku dirinya disiksa hampir setiap hari sejak bekerja.