Komika Ernest Prakasa mengomentari ajang balap Formula E karena tidak memiliki penggemar. Anggota TGUPP DKI Jakarta Tatak Ujiyati merespons kritik Ernest.
Ernest Prakasa sedang menjadi sorotan di jagat media sosial karena komentar yang dilemparkannya. Dalam sebuah cuitan di Twitter, ia mengomentari Formula E.