Ahli gizi Tan Shot Yen melontarkan kritikan pedas terkait program MBG. Tan menyoroti menu MBG di beberapa daerah yang menyajikan burger hingga spageti.
KAI menyiapkan rangkaian kereta untuk memperkuat layanan KRL Jabodetabek. Anggaran triliunan dari pemerintah pusat mengalir demi peningkatan pelayanan.