Presiden Prabowo Subianto menyampaikan pidato di KTT PBB, menekankan dukungan pada Solusi Dua Negara dan mengutuk kekerasan di Palestina. Ini poin-poinnya.
Presiden Prabowo Subianto bertemu Sekjen PBB Guterres di AS. Mereka membahas solidaritas global dan dukungan Indonesia untuk penyelesaian konflik Palestina.
Presiden Emmanuel Macron mengumumkan Prancis mengakui negara Palestina dalam KTT tentang Palestina, di Markas Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB), New York.
Presiden AS Donald Trump akan mengadakan pertemuan multilateral dengan sejumlah pemimpin negara-negara Muslim di Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB), termasuk RI.
Pemerintah China menekankan pentingnya konsensus global untuk solusi dua negara demi perdamaian Palestina, usai pengakuan oleh Inggris, Kanada, dan Australia.