Perbekel Tabanan, warga, dan kementerian diskusi kepastian tol Gilimanuk-Mengwi. Mereka menuntut keputusan pemerintah terkait lahan terdampak yang belum jelas.
Pencuri sawit yang meresahkan warga di Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI), Sumatera Selatan, diringkus polisi. Saat ini, pelaku masih dalam pemeriksaan petugas.
Petani Lampung Barat, Ujang Samsudin, ditemukan tewas mengenaskan setelah diserang harimau di Taman Nasional Bukit Barisan Selatan. Polisi imbau warga waspada.