Siswa Sekolah Rakyat akan dilatih enam pilihan bahasa untuk bersiap memasuki dunia kerja. Program ini mendukung peluang kerja di dalam dan luar negeri.
Mensos Gus Ipul ungkap potensi lulusan SMP Sekolah Rakyat untuk lanjut ke Sekolah Garuda, memungkinkan lanjut kuliah di kampus terbaik dalam-luar negeri.