Jaksa menghadirkan sejumlah mantan PPK di Kemendikbudristek. Jaksa mempertanyakan beda harga laptop Chromebook di E-Katalog dan toko online atau market place.
Aparat TNI dan Polri meminta maaf setelah menuduh penjual es kue jadul mengandung spons. Hasil labfor menunjukkan makanan tersebut aman dan layak konsumsi.
Aurelie Moeremans ungkap pengalaman pahit grooming di buku Broken Strings. Memoar ini meningkatkan kesadaran tentang bahaya relasi kuasa antara dewasa dan anak.