Erick Thohir berharap proses naturalisasi Mees Hilgers dan Eliano Reijnder segera tuntas. Sehingga bisa debut saat Timnas Indonesia melawan Bahrain dan China.
Setelah kekalahan Timnas Indonesia U-20 di Piala Asia 2025, tagar #IndraSafriOut ramai di media sosial, mendesak PSSI untuk mengganti pelatih Indra Sjafri.
Pakar transfer Fabrizio Romano membocorkan bahwa Patrick Kluivert bakal melatih Timnas Indonesia. Kesepakatan antara dua belah pihak disebut sudah tercapai.
Asprov PSSI DIY menyatakan turnamen tarkam di luar ranah PSSI. Jika ada tim di bawah Asprov PSSI DIY yang ikut serta, maka dianjurkan untuk mengajukan izin.