Arsenal dan Liverpool keok dari lawannya di lanjutan Liga Inggris tadi malam. Sementara itu, Manchester United bisa menang, dan Newcastle United ditahan imbang.
Sejumlah laga babak 8 besar Coppa Italia 2022/2023 bakal tersaji Kamis (2/2/2023) dini hari WIB, seperti Fiorentina vs Torino dan AS Roma vs Cremonese.