Ada 13 panggung pesta rakyat dihadirkan dalam memeriahkan pelantikan Prabowo-Gibran sebagai presiden-wapres. Ada senam hingga kuliner meramaikan pesta rakyat.
PT Intermedia Capital Tbk (MDIA) mengonfirmasi PHK di divisi produksi akibat perubahan model bisnis. Efisiensi diperlukan untuk menurunkan biaya produksi.
Ketua Satgas Pelaksanaan Pembangunan IKN Kementerian PUPR, Danis H. Sumadilaga mengatakan, di tower rusun IKN akan dilengkapi sejumlah fasilitas penunjang.
Pajak Pertambahan Nilai (PPN) naik menjadi 12% mulai 1 Januari 2025. Kenaikan ini berisiko melemahkan konsumsi rumah tangga dan memicu kenaikan harga barang.
Desa Linshi di China mengubah jembatan menjadi permukiman padat dengan 1.000 penduduk. Rumah beragam gaya, menciptakan pemandangan warna-warni yang unik.
National Geographic merilis daftar 25 destinasi terbaik untuk liburan 2026, dari pegunungan Alpen hingga taman nasional yang menawarkan pengalaman unik.