Penyanyi Aruma lulus magna cumlaude dari ITB, mengungkapkan rasa haru. Kini, ia fokus berkarya di musik dan memperkenalkan gitar ramah lingkungan buatannya.
Paramore menghapus katalog musik dari platform Israel sebagai dukungan terhadap Palestina. Tindakan ini jadi sorotan dan memicu pro dan kontra di publik.
Menbud Fadli Zon menghadiri AMI Awards 2025. Dalam sambutannya, ia mengatakan musik sebagai alat pemersatu bangsa dan salah satu tulang punggung ekonomi budaya.
Kafe Lot 69 di Bandung menggelar "Jazz Night" untuk meningkatkan kesadaran tentang penyakit autoimun. Marisza Cardoba berbagi pengalaman sebagai penyintas.