Satu unit truk pengangkut galon air mineral mogok di flyover Kalibata, Jakarta Selatan (Jaksel). Akibatnya, arus lalu lintas di flyover Kalibata macet.
Warga Kampung Kubur Baru, Jakarta Utara, mengeluhkan kondisi air yang bau bangkai. Warga menyayangkan karena tak mendapat air bersih padahal rutin membayar.