Gempa M 7,7 di Myanmar hingga terasa kuat di Thailand. Kemlu RI memastikan belum ada WNI di Myanmar dan Thailand yang menjadi korban luka maupun korban jiwa.
Gempa magnitudo 7,7 mengguncang Myanmar, terasa hingga Thailand dan China. Lisa Blackpink mengungkapkan duka mendalam untuk korban gempa melalui Instagram.