Pemimpin senior Hamas, Khaled Meshaal, menegaskan penolakan terhadap perlucutan senjata, namun mengusulkan "pembekuan" senjata para petempurnya di Gaza.
Ilmuwan cemas, gunung berapi Taftan di Pakistan menunjukkan tanda-tanda aktivitas setelah 700.000 tahun. Penelitian terbaru mengungkapkan potensi letusan.
Sejumlah rumah di Kecamatan Makasar, Jakarta Timur (Jaktim), rusak akibat tanah amblas. Warga diminta tak membangun pagar di atas saluran air (drainase).